Rabu, 23 Januari 2013

Minggu, 13 Januari 2013

Selasa, 13 Maret 2012

Cinta itu adalah perasaan yang mesti ada pada
tiap-tiap diri manusia, ia laksana setetes embun
yang turun dari langit, bersih dan suci. Cuma
tanahnyalah yang berlain-lainan menerimanya.
Jika ia jatuh ke tanah yang tandus, tumbuhlah oleh
karena embun itu kedurjanaan, kedustaan, penipu, langkah serong dan lain-lain perkara yang tercela.
Tetapi jika ia jatuh kepada tanah yang subur, di
sana akan tumbuh kesuciaan hati, keikhlasan,
setia budi pekerti yang tinggi dan lain-lain perangai
yang terpuji. Hamka Cinta bukan mengajar kita lemah, tetapi
membangkitkan kekuatan. Cinta bukan mengajar
kita menghinakan diri, tetapi menghembuskan
kegagahan. Cinta bukan melemahkan semangat,
tetapi membangkitkan semangat. Hamka Tanda cinta kepada Allah adalah banyak
mengingat (menyebut) Nya, karena tidaklah
engkau menyukai sesuatu kecuali engkau akan
banyak mengingatnya. Ar Rabi’ bin Anas (Jami’ al ulum wal Hikam, Ibnu Rajab) Aku tertawa (heran) kepada orang yang
mengejar-ngejar (cinta) dunia padahal kematian
terus mengincarnya, dan kepada orang yang
melalaikan kematian padahal maut tak pernah
lalai terhadapnya, dan kepada orang yang tertawa
lebar sepenuh mulutnya padahal tidak tahu apakah Tuhannya ridha atau murka terhadapnya. Salman al Farisi (Az Zuhd, Imam Ahmad) Sesungguhnya apabila badan sakit maka makan
dan minum sulit untuk tertelan, istirahat dan tidur
juga tidak nyaman. Demikian pula hati apabila
telah terbelenggu dengan cinta dunia maka
nasehat susah untuk memasukinya. Malik bin Dinar (Hilyatul Auliyaa’) Cintailah kekasihmu sekedarnya saja, siapa tahu
nanti akan jadi musuhmu. Dan bencilah musuhmu
sekedarnya saja, siapa tahu nanti akan jadi
kekasihmu. Ali bin Abi Thalib Engkau berbuat durhaka kepada Allah, padahal
engkau mengaku cinta kepada-Nya? Sungguh aneh
keadaan seperti ini. Andai kecintaanmu itu tulus,
tentu engkau akan taat kepada-Nya. Karena
sesungguhnya, orang yang mencintai itu tentu
selalu taat kepada yang ia cintai. A’idh Al-Qorni Kata-kata mutiara memaafkan Jadilah pemaaf dan suruhlah orang mengerjakan
yang makruf, serta jangan pedulikan orang-orang
yang bodoh. (QS. Al Qur’an, 7:199) “…dan hendaklah mereka memaafkan dan
berlapang dada. Apakah kamu tidak suka bahwa
Allah mengampunimu? Dan Allah Maha
Pengampun, Maha Penyayang.” (QS. An Nuur, 24:22) … dan jika kamu maafkan dan kamu santuni serta
ampuni (mereka), maka sungguh, Allah Maha
Pengampun, Maha Penyayang. (QS. At Taghaabun, 64:14) “Tetapi barang siapa bersabar dan memaafkan,
sungguh yang demikian itu termasuk perbuatan
yang mulia.” (Qur’an 42:43) “…menahan amarahnya dan memaafkan
(kesalahan) orang lain.” (QS. Ali ‘Imraan, 3:134) “Tidaklah sedekah itu akan mengurangi harta,
dan tidaklah seseorang yang memaafkan
kezhaliman orang lain kecuali Allah akan
menambahkan baginya kemuliaan dan ia tidak
akan dirugikan.” (HR Ahmad No – 6908) “Barangsiapa memaafkan kesalahan orang lain
maka Allah akan memaafkan kesalahannya pada
hari kiamat.” (HR Ahmad No – 7122) “Keutamaan yang paling utama adalah kamu
menyambung orang yang telah memutusmu,
kamu memberi orang yang tidak pernah
memberimu dan mememaafkan orang yang
mencelamu“. (HR Ahmad No – 15065) “Siapa yang tidak mengasihi, maka ia tidak akan
dikasihi. Dan siapa yang tidak mau memaafkan,
maka ia tidak akan dimaafkan (diampuni).” (HR Ahmad No – 18447) Kata-kata mutiara maaf II Maafkan diri sendiri. Jangan menyesali kesalahan.
Maaf itu mengobati hati dan mendamaikan diri. Hidup penuh maaf adalah jalan bagi kelapangan
dan kedamaian jiwa. -= kata-kata mutiara =- Doaku hari ini: Tuhan, maafkan aku jika sering
mengeluh. Bimbinglah aku untuk selalu bisa
bersyukur atas rahmatMu. Hal yang paling sulit adalah mengalahkan diri
sendiri. Tapi itu bisa kamu mulai dengan
memaafkan diri sendiri. -= kata-kata mutiara =- Jadilah orang yg pemaaf,justru jangan pernah
menjadi orang yg selalu di maafkan Kita harus saling memaafkan dan kemudian
melupakan apa yang telah kita maafkan -= kata-
kata mutiara =- Kata-kata mutiara harian **) Tegas akan diri sendiri, buang pikiran negatif dan
lakukan yang baik. Kegelisahan hanya milik
mereka yang putus asa….!! -= kata-kata mutiara =- Terkadang, yg diinginkan sebenarnya tak
dibutuhkan, sedangkan yg dibutuhkan tak bisa
dimiliki. Tapi Tuhan, tahu apa yg terbaik. -= kata-
kata mutiara =- Sahabat bukan tentang siapa yg telah lama kamu
kenal, tapi tentang siapa yg menghampiri hidupmu
dan tak pernah meninggalkanmu. Sesulit apapun masalah yang kita hadapi, ia harus
diselesaikan, bukan dihindari. -= kata-kata mutiara
=- Ketika km berharap yg terbaik tp km hanya
mendapat yg biasa, bersyukurlah km bukan yg
terburuk. Jangan buang waktumu dengan melakukan hal yg
tidak perlu. Berfokuslah pada hal yg menjadikan
dirimu tumbuh menjadi lebih baik. -= kata-kata
mutiara =- Jangan menyerah atas hal yg kamu anggap benar
meskipun terlihat mustahil. Selama ada kemauan,
Tuhan kan berikan jalan. Cinta sejati tak datang begitu saja. Banyak proses
yg harus dilalui bersama, menderita, menangis,
dan tertawa bersama. Kebahagiaan terbesar dalam hidup ini adalah
keyakinan bahwa kita dicintai oleh orang yang kita
cintai. -= kata-kata mutiara =- Mungkin km tak menyadarinya, tp hal plg kecil yg
km lakukan dapat membawa dampak sangat
besar bagi org lain. Jangan membandingkan dirimu dengan orang lain.
Iri hati hanya membuat jiwamu gelisah. Jadi diri
sendiri. -= kata-kata mutiara =- Merindukan ssorg bkn berarti membutuhkannya
kembali dlm hidupmu. “Kerinduan” adl proses
“kemajuan”. Terus maju! Dari hal-hal baik, aku belajar mengucap syukur.
Dari hal-hal buruk, aku belajar menjadi kuat. -=
kata-kata mutiara =- Jangan takut mencoba, kesalahan adalah guru
terbaik jika kamu jujur mengakuinya dan mau
belajar darinya. Jangan pernah merasa dirimu tak cukup baik,
karena bagi seseorang, kamu adalah yg terbaik. -=
kata-kata mutiara =- Dalam cinta, jika kamu mencarinya, dia akan
menghindarimu, tp jika kamu jadi orang yg pantas
dicinta, dia akan mengelilingimu. Dalam hidup, persiapkan dirimu sebaik mungkin,
dan daripada menunggu kesempatan datang, lebih
baik kamu menciptakannya. -= kata-kata mutiara
=- Waktu terus berjalan, belajarlah dari masa lalu,
bersiaplah tuk masa depan, berikanlah yg terbaik
untuk hari ini. Ketika kamu merasa pendapatmu tak didengar,
ketahuilah bahwa kamu tengah belajar tentang
cara MENGHARGAI. -= kata-kata mutiara =- Jujur pada diri sendiri, selalu ikuti apa kata hati
agar kamu tak perlu menyembunyikan apapun
dalam hidup ini. Tetap menjadi dirimu sendiri dlm dunia yg tak henti
berusaha tuk buatmu berubah ini adalah prestasi
terbesar dirimu. Buaya tidak dapat menjulurkan lidahnya. -= kata-
kata mutiara =- Ayam akan merontokkan bulunya ketika ia
merasa stress. Jangan pernah iri dengan apa yg orang lain miliki.
Setiap orang punya masalahnya sendiri.
Bersyukurlah untuk hidup ini. -= kata-kata mutiara
=- Bicaralah dengan hati, karena apa yang datang
dari hati akan sampai ke hati. Masalah tidak akan menjadi rumit jika kamu bisa
menyikapinya dengan sabar dan dengan
kelapangan hati. Bangkitlah dari kesedihan, karena kesedihan
adalah proses yang harus dilalui untuk menuju
kebahagiaan.. Percaya itu! -= kata-kata mutiara =- Tersenyumlah dalam mengawali hari, karena itu
menandakan bahwa kamu siap menghadapi hari
dengan penuh semangat! Dengan semangat, kamu pasti bisa.
Bersemangatlah dengan hati, agar semangat
kamu tetap dijalan kebenaran. Doaku hari ini: Tuhan, jadikan aku yang kecil ini
menjadi berarti bagi sesama, agar kemuliaanMu
selalu berkumandang. -= kata-kata mutiara =- Setiap perbuatan yang membahagiakan sesama
adalah suatu sikap yang mencerminkan pribadi
yang mulia. Alangkah indah jika setiap menit yg kita habiskan
menjadi berarti. Berarti untuk orang lain pun diri
sendiri. Cinta sejati bukanlah yg berusaha utk
mengubahmu, tp yg berhasil menerimamu &
tumbuh dewasa bersama dgnmu. Selama kamu yakin, tak ada yg tak mungkin.
Percaya diri! Kamu lebih hebat dari yg kamu
pikirkan. -= kata-kata mutiara =- Dalam hidup, jangan miliki rasa takut pada dia yg
membencimu, tapi kamu harus hati-hati pada
teman yg pura-pura memelukmu. Jangan membalas mereka yg membencimu.
Tersenyum & berbahagialah di depan mereka, tak
ada yg lebih menyakiti mereka daripada itu. -=
kata-kata mutiara =- Bahagia bukan milik dia yg hebat dalam
segalanya, namun dia yg mampu temukan hal
sederhana dlm hidupnya dan tetap bersyukur. Terkadang, lebih baik mengalah, bukan karena
kamu salah, tapi karena dengan mengalah, kamu
tak kehilangan dia yg kamu cinta. Bahagia dan memilih sendiri jalan hidup adalah
sesuatu yg harus kamu sadari. Jangan biarkan
seorangpun yg menentukannya untukmu. -= kata-
kata mutiara =- Jangan permainkan perasaan seseorang. Jika
memang tak ada rasa, lebih baik jujur saja. Jangan
jadi alasan seseorang terluka. Jangan hiraukan mereka yg berusaha jatuhkanmu.
Karena mereka akan kalah dengan sendirinya
ketika melihatmu masih tegak berdiri. -= kata-kata
mutiara =- Dalam hidup, kamu berhak bahagia. Oleh karena
itu, jangan biarkan bahagiamu ditentukan orang
lain. Bahagia harus ada dlm dirimu. Tak peduli seberapa keras kamu mencoba, kamu
tak akan pernah bisa menyangkal apa yang kamu
rasa. -= kata-kata mutiara =- Jika kamu memang berharga di mata seseorang,
tak ada alasan baginya tuk mencari seorang yg
lebih baik darimu. Banyak hal yang bisa menjatuhkanmu. Tapi satu-
satunya hal yang benar-benar dapat
menjatuhkanmu adalah sikapmu sendiri. -= kata-
kata mutiara =- Saat suatu hubungan berakhir, bkn berarti 2 org
berhenti saling mencintai. Mereka hny berhenti
saling menyakiti. Hal yg sangat kecil dapat menyebabkan masalah
yg sangat besar. Jangan pernah meremehkan hal-
hal kecil. Saat membicarakan org lain Anda boleh saja
menambahkan bumbu, tapi pastikan bumbu yg
baik. -= kata-kata mutiara =- Terkadang, kesulitan harus kamu rasakan terlebih
dulu sebelum kebahagiaan yang sempurna datang
kepadamu. Jangan mengeluhkan hal-hal buruk yg datang
dalam hidupmu. Tuhan tak pernah
memberikannya, kamulah yg membiarkannya
dating. Jangan pernah menyerah jika kamu masih ingin
mencoba. Jangan biarkan penyesalan datang
karena kamu selangkah lagi tuk menang. -= kata-
kata mutiara =- Jangan biarkan orang lain menghalangimu tuk
mengejar impianmu. Tetap berjuang, dan
percayalah, semua akan indah pada waktunya. Doaku hari ini: Tuhan, jagalah hatiku agar aku bisa
menyayangi. Semoga aku bisa menolong mereka
yg membutuhkan aku. -= kata-kata mutiara =- Setiap manusia pasti pernah berbuat salah, namun
selama kamu mau melepaskan masa lalu, kamu
akan punya masa depan yang cerah. Masalah terbesar wanita adl mengingat terlalu
banyak, sdgkn masalah terbesar pria adl
melupakan terlalu cepat. -= kata-kata mutiara =- Dlm cinta, jgn berdusta hanya karena kamu tak
ingin dia terluka. Karena ketika dia temukan
kebenaran, dia akan lebih menderita. Suatu hubungan berakhir, karena salah satu hati
terlalu sedikit mencintai, dan atau terlalu banyak. -
= kata-kata mutiara =- Jadi dirimu sendiri. Org akan menyukaimu apa
adanya. Meski ada yg membenci karena alasan yg
sama, tak berarti kamu hrs berubah. Mereka tak peduli dari mana kamu memulainya.
Mereka melihat dari bagaimana caramu
mengakhirinya. -= kata-kata mutiara =- Mencintai seseorang berarti menjadikannya
bagian dari dirimu. Itu sebabnya akan terasa sakit
saat kehilangannya. Cinta tidak hanya tentang: “Aku sangat
beruntung memilikimu”, tapi juga: “Kau sangat
beruntung memilikiku”. -= kata-kata mutiara =- Kadang tak peduli betapa besar kamu mencintai
seseorang, kamu harus melepasnya. Dia yg selalu
di hatimu tapi tak di kehidupanmu. Jika seseorang yg istimewa di hatimu tak bisa
mencintaimu ketika kamu menjadi dirimu sendiri,
maka dia tidak istimewa. -= kata-kata mutiara =- Koleksi kata-kata mutiara persahabatan *) Jika Tuhan menciptakan pelangi tuk mengindahkan
langit, maka Tuhan menciptakan sahabat tuk
keindahan hidupmu. Jangan terlalu tergantung pd orang lain, bahkan
sahabatpun tak akan selalu ada untukmu. Jadilah
pribadi yg MANDIRI. -= kata-kata mutiara =- Sahabat adalah seseorang yg selalu membuat
hatimu bahagia. Sahabat selalu membuat hidup
jauh lebih menyenangkan. Sahabat sejati memberikan waktu disaat tawa
hadir, ataupun dikala air mata mengalir. -= kata-
kata mutiara =- Sahabat adalah dia yg tahu kekuranganmu, tapi
menunjukkan kelebihanmu. Dia yg tahu
ketakutanmu, tapi menunjukkan keberanianmu. Ketika keadaan mengharuskan untuk menangis,
tak usah berpura, menangislah. Tak semua air
mata berarti lemah. -= kata-kata mutiara =- Mereka yang terus hidup penuh dengan kekerasan
hati akan membawa kedalam kehidupan yang
tidak mensejahterakan. Jgn hitung brp kali org menyakiti &
meninggalkanmu, tp brp kali kau menyakiti Tuhan
& Ia tdk prnh meninggalkanmu -= kata-kata
mutiara =- Sahabat adalah mereka yg tahu semua
kekuranganmu, namun tetap memilih bersamamu
ketika orang lain meninggalkanmu. Tak peduli siapa yg buatmu patah hati atau berapa
lama yg dibutuhkan tuk sembuh, kamu tak akan
bisa melewatinya tanpa sahabat! -= kata-kata
mutiara =- Sahabat adalah dia yg tahu apa yg dia miliki ketika
bersamamu, bukan dia yg menyadari siapa dirimu
setelah dia kehilanganmu. Saat kau membalas kebencian dgn amarah & caci
maki, saat itulah musuhmu menang. -= kata-kata
mutiara =- Jangan pernah sakiti sahabatmu, karena sahabat
adalah cara Tuhan menunjukkan bahwa Dia tak
ingin kamu sendirian jalani hidup. Orang hadir di hidupmu karena sebuah alasan.
Mereka berimu bahagia dan kecewa. Ada yg
sesaat, tapi ada yg selamanya, SAHABATMU. -=
kata-kata mutiara =- Sahabat bukan mereka yg menghampirimu ketika
butuh, namun mereka yg tetap bersamamu ketika
seluruh dunia menjauh. Sahabat adalah mereka yg tahu bahwa ada sedih
di matamu ketika seluruh dunia percaya dengan
senyum di wajahmu. Bersedih dengan orang yg tepat lebih baik
daripada berbahagia dengan orang yg salah.
Bijaklah dlm memilih sahabat. -= kata-kata mutiara
=- Tak ada yg sempurna, sahabatpun pernah berbuat
salah, tapi kamu selalu temukan sebuah alasan tuk
maafkan mereka.

Kamis, 12 Januari 2012

'' Kisah Teladan Penuh Hikmah ''

"Kisah-Kisah Teladan Islami Penuh Hikmah"

1 pertanyaan 3 jawaban


B I S M I L L A H . . .


Abu Nawas sebenarnya adalah seorang ulama yang
alim. Tak begitu mengherankan jika Abu Nawas
mempunyai murid yang tidak sedikit. Diantara sekian banyak muridnya, ada satu orang yang
hampir selalu menanyakan mengapa Abu Nawas
mengatakan begini dan begitu. Suatu ketika ada tiga
orang tamu bertanya kepada Abu Nawas dengan
pertanyaan yang sama.


Orang itu pertama mulai
bertanya,


“Manakah yang lebih utama, orang yang mengerjakan
dosa2 besar atau orang yang mengerjakan dosa2
kecil?”


“Orang yang mengerjakan dosa2 kecil.”


jawab Abu Nawas.


“Mengapa ?” kata orang pertama.


“Sebab lebih mudah diampuni oleh Tuhan.” kata Abu
Nawas.


Orang pertama puas karena ia memang yakin begitu.


Orang kedua bertanya dengan pertanyaan yang sama.


Red s/d diatas.


“Orang yang tidak mengerjakan keduanya”. Jawab
Abu Nawas. “Mengapa?” kata orang kedua.
“Dengan tidak mengerjakan keduanya, tentu tidak
memerlukan pengampunan dari Tuhan”. kata Abu
Nawas.
Orang kedua langsung bisa mencerna dan memahami
jawaban Abu Nawas tersebut. Orang ketiga pun bertanya dengan pertanyaan yang
sama seperti diatas. Abu Nawas lalu menjawab;
“Orang yang mengerjakan dosa2 besar”.
“Mengapa?” kata orang ketiga.
“Sebab pengampunan Allah kepada hambaNya
sebanding dengan besarnya dosa hamba itu”. jawab Abu Nawas.


Karena belum mengerti seorang murid Abu Nawas
bertanya.
“ Mengapa dengan pertanyaan yang sama bisa menghasilkan jawaban yang berbeda ?”. “ Manusia itu dibagi tiga tingkatan. Tingkatan mata, tingkatan otak, dan tingkatan hati”. “Apakah tingkatan mata itu?” tanya murid Abu
Nawas. “ Anak kecil yang melihat bintang dilangit, ia mengatakan bintang itu kecil karena ia hanya
menggunakan mata”. “Apakah tingkatan otak?” tanya murid Abu Nawas. “ Orang pandai yang melihat bintang, ia mengatakan bintang itu besar karena ia memiliki pengetahuan.”
jawab Abu Nawas. “Lalu apakah tingkatan hati itu?” tanya murid Abu
Nawas. “ Orang pandai dan mengerti yang melihat bintang di langit. Ia tetap mengatakan bintang itu kecil walaupun
tahu bintang itu besar. Karena bagi orang yang
mengerti tidak ada sesuatu apapun yang besar,
melainkan dengan ke Maha Besaran Allah.” kini murid Abu Nawas mulai mengerti mengapa
pertanyaan yang sama bisa menghasilkan jawaban
Yang berbeda. Ia bertanya lagi. “ Wahai guru, mungkinkah manusia bisa menipu Tuhan?” “ Mungkin?” jawab Abu Nawas. “Bagaimana caranya?” tanya murid Abu Nawas ingin
tahu. “ Dengan merayuNya melalui pujian dan doa.” kata Abu Nawas. “Ajarkanlah doa itu padaku wahai guru.” pinta murid
Abu Nawas. “Doa itu adalah: Ilahi lastu lil firdausi ahla, wala aqwa ‘alan naril
jahimi, fahabli taubatan waghfir dzunubi, fa innaka
ghafiruz dzanbil ‘azhimi. Artinya : “Wahai Tuhanku, aku ini tidak pantas menjadi penghuni surga, tetapi aku tidak akan kuat terhadap
panasnya api neraka. Oleh sebab itu terimalah tobatku
serta ampunilah dosa-dosaku. Karena sesungguhnya
Engkaulah Dzat yang mengampuni dosa-dosa besar.” Sumber: Berbagi dan Belajar Islam yang Sebenarnya